Halus tapi Tajam! Gayus: Mutasi Bukan Solusi untuk Bersih-bersih Hakim Nakal - [Top News]
MetroTV, Delegasi Indonesia yang dipimpin Menko Perekonomian Airlangga Hartarto telah kembali dari Amerika Serikat usai melakukan misi negosiasi tarif Trump. Negosiasi impor ini sangat penting karena AS berencana mengenakan tarif 32% atas produk Indonesia. Sejauh ini, Indonesia berkomitmen meningkatkan impor energi dan pertanian dari AS serta berencana investasi besar. Negosiasi akan berlanjut hingga Juni, publik berharap hasilnya menguntungkan Indonesia.
#NegosiasiTarif #EkonomiIndonesia #TarifTrump #PerdaganganGlobal #InvestasiIndonesia
———————————————————————–
Follow juga sosmed kami untuk mendapatkan update informasi terkini!
Website: https://www.metrotvnews.com/
Facebook: https://www.facebook.com/metrotv/
Instagram: https://www.instagram.com/metrotv/
Twitter: https://twitter.com/metro_tv
TikTok: https://www.tiktok.com/@metro_tv
Metro Xtend: https://xtend.metrotvnews.com/