Prabowo Ungkap Keberhasilan: Produksi Pangan Lampaui Target Terbesar dalam Sejarah RI #short
Presiden Prabowo Subianto mengapresiasi produksi pangan yang melampaui target. Dalam enam bulan menjabat, pemerintahan Prabowo-Gibran Rakabuming Raka sudah melampaui target.Hal tersebut disampaikan Presiden Prabowo Subianto saat Peresmian IPA Convex 2025 di ICE BSD Tangerang, Rabu (21/5/2025).Prabowo pun berterima kasih kepada semua unsur lantaran pencapaian yang dalam waktu singkat.