Presiden Prabowo akan Naikkan Gaji Hakim agar Anti Sogok
MetroTV, Komitmen Presiden Prabowo Subianto untuk menaikkan gaji para hakim dinilai sebagai langkah strategis memperkuat integritas dan profesionalisme dunia peradilan. DPR RI pun menyambut baik inisiatif tersebut dengan harapan perbaikan sistem hukum bisa semakin konkret.
#prabowoterbaruhariini #prabowoterkini #hakim
———————————————————————–
Follow juga sosmed kami untuk mendapatkan update informasi terkini!
Website: https://www.metrotvnews.com/
Facebook: https://www.facebook.com/metrotv/
Instagram: https://www.instagram.com/metrotv/
Twitter: https://twitter.com/metro_tv
TikTok: https://www.tiktok.com/@metro_tv
Metro Xtend: https://xtend.metrotvnews.com/